Keren! Kurang dari Sebulan Wika Gedung Bangun Rumah Sakit Modular Pertamedika
Oleh Aprilia Ciptaning | 07 Agustus 2021 09:32 WIBProses pembangunan rumah sakit ini sudah berjalan sejak awal 9 Juli 2021. Pembangunan WEGE mencakup struktur, arsitektur, landscape, dan MEP, termasuk untuk bedhead dan negative pressure.