Klinik Pintar
Jaringan klinik digital Klinik Pintar menjalin kerjasama dengan PT Diagnos Laboratorium Tbk. (DGNS) untuk meluncurkan fasilitas laboratorium di mitra kliniknya.
Analis laboratorium sedang mengoperasikan alat di Laboratorium Diagnos,kini layanan laboratorium pemeriksaan lengkap dapat diakses oleh pasien-pasien di Klinik Permata Bunda, Bekasi. Selasa 26 Juli 2022. Foto : Panji Asmoro/TrenAsia
Penerus Grup Lippo John Riady Blak-Blakan Soal Transformasi Digital Multipolar
Direktur Eksekutif Grup Lippo John Riady mengungkapkan proses transformasi digital yang tengah dijalankan PT Multipolar Tbk (MLPL).
Suntik OVO Hingga Ruangguru, Multipolar Milik Grup Lippo Fokus Bisnis Digital Tahun Ini
Emiten investasi multi sektor Grup Lippo, PT Multipolar Tbk (MLPL) akan menyampaikan paparan publik pada Selasa, 25 Mei 2021. Perseroan berencana meningkatkan nilai portofolio dan monetisasi pada tahun ini.
Traveloka Juga Sediakan Layanan Rapid Test dan PCR dengan Biaya Mulai Rp280.000
JAKARTA-Perusahaan teknologi penyedia layanan perjalanan dan gaya hidup Traveloka menyusul Halodoc dan para pelaku lain yang melihat peluang bisnis dalam layanan tes COVID-19. Melalui platform-nya, layanan tes COVID-19 dari Traveloka mencakup uji tes polymerase chain reaction (PCR) dan rapid test (tes cepat) yang dapat diakses di Traveloka Xperience pada kategori produk Pelengkap Travel (Travel Essentials). […]