Majelis Wali Amanat UNS Non Aktif Paksa Lanjutkan Pelantikan Rektor
Oleh Justina Nur Landhiani | 05 April 2023 16:31 WIBSivitas akademika UNS menyatakan Majelis Wali Amanat (MWA) bisa dinilai sebagai pembangkangan kepada pemerintah jika menolak pembekuan dan pembatalan hasil pemilihan rektor.