Harga Emas Hari Ini

The Fed

Menanggapi keputusan The Fed yang dinilai tidak membawa kejutan negatif, pasar kripto mencatatkan sentimen positif yang signifikan. Fahmi Almuttaqin, analis dari platform investasi Reku, menyampaikan bahwa reaksi investor terhadap hasil pertemuan FOMC cukup optimistis, terutama karena tidak ada sinyal yang mengejutkan pasar.
Ilustrasi aset kripto Bitcoin.
Ilustrasi aset kripto Bitcoin.
Ilustrasi aset kripto.

Trump Dikabarkan Akan Pecat Ketua The Fed, Bisa Jadi Katalis Positif untuk Bitcoin?

Kabar tentang kemungkinan pergantian Jerome Powell bukan hanya memantik spekulasi di kalangan politikus, tetapi juga memicu kekhawatiran di kalangan investor. Ketidakjelasan arah kebijakan moneter Amerika Serikat, apalagi jika dipengaruhi tekanan politik, bisa menimbulkan gejolak di pasar saham, obligasi, dan valuta asing.
Karyawan menunjukkan emas batangan di Galeri 24 Pegadaian, Jakarta, Rabu, 23 Maret 2022. Foto: Ismail Pohan/TrenAsia

Serangan Trump ke The Fed Bikin Emas Menggila, Harga Segini di Depan Mata

Harga emas dunia kembali mencetak rekor tertinggi sepanjang masa (all time high/ATH) pada Selasa, 22 April 2025, usai Presiden Amerika Serikat Donald Trump melontarkan kritik tajam terhadap bank sentral AS, The Federal Reserve (The Fed).
Bank Indonesia

Di Tengah Gejolak IHSG, BI Tahan Suku Bunga di 5,75 Persen

BI menyampaikan, keputusan tersebut sejalan dengan upaya menjaga inflasi serta mempertahankan stabilitas nilai tukar rupiah. Kebijakan ini disampaikan sehari setelah IHSG anjlok dalam sehingga bursa sempat dihentikan sementara pada Selasa, 18 Maret 2025.