OJK: Fintech Indonesia dan Malaysia Kini Bisa Buka-bukaan InformasiOleh Drean Muhyil Ihsan | 24 Agustus 2020 22:04 WIBIndustri fintech dinilai sebagai salah satu inovasi untuk bertahan dari krisis sekaligus mempercepat proses pemulihan ekonomi.