Saham
Penurunan royalti IUPK dari 28% menjadi 19% diperkirakan menguntungkan perusahaan besar seperti AADI dan meningkatkan profitabilitas emiten lain di industri batu bara.

Gedung Adaro Energy di Jalan Rasuna Said, Kuningan, Jakarta. Foto: Ismail Pohan/TrenAsia

Saham Antam (ANTM) Tetap Menarik Meski Royalti Emas Naik
JP Morgan tetap merekomendasikan saham Antam (ANTM) meskipun ada rencana kenaikan royalti emas. Analis menilai dampaknya terhadap EBITDA hanya 7%, sementara prospek jangka panjang tetap solid.

GOTO Wajib Bayar Bonus Lebaran, Berapa Estimasi Uang yang Dikucurkan?
Pemerintah mewajibkan GOTO membayar Bonus Hari Raya (BHR) bagi mitra pengemudi dan kurir. Beban tambahan Rp75 miliar ini menambah tantangan keuangan perusahaan. Bagaimana dampaknya terhadap kinerja GOTO?

Strategi Efisiensi Berhasil, GOTO Pangkas Rugi hingga Rp85 Triliun di 2024
Selain efisiensi, GOTO juga berhasil menggenjot lini bisnisnya. Pendapatan perusahaan meningkat 7,44% menjadi Rp15,89 triliun dari Rp14,79 triliun pada tahun sebelumnya.