Rekomendasi

Pt Timah Tbk

Penyidik dari Jaksa Agung Muda Tindak Pidana Khusus (Jampidsus) Kejaksaan Agung menetapkan Harvey Moeis sebagai tersangka dalam kasus dugaan korupsi tata niaga timah di wilayah Izin Usaha Pertambangan (IUP) PT Timah Tbk dari tahun 2015 hingga 2022.
Harvey Moeis dan Sandra Dewi.
Harvey Moeis dan Sandra Dewi. (instagram.com/sandradewi88)
<p>Kantor PT Timah di kawasan Gambir Jakarta Pusat. Foto : Panji Asmoro/TrenAsia</p>

Mega Korupsi PT Timah, Pengusutan Dikembangkan ke 2 Kementerian

Kejaksaan Agung (Kejagung) memberi sinyal tidak pandang bulu dalam menuntaskan kasus dugaan korupsi komoditas timah di wilayah Izin Usaha Pertambangan (IUP) PT Timah Tbk. Kali ini, penegak hukum akan mendalami pihak regulator atau pemberi izin usaha pertambangan dalam kasus tersebut.
<p>Kantor PT Timah di kawasan Gambir Jakarta Pusat. Foto : Panji Asmoro/TrenAsia</p>

Dikorupsi Tambang Timah, Begini Profil Perekonomian Bangka Belitung

Provinsi Bangka Belitung tengah menjadi sorotan akibat terkuaknya skandal mega korupsi tata niaga komoditas timah wilayah Izin Usaha Pertambangan (IUP) PT Timah Tbk tahun 2015-2022
Pengolahan timah oleh PT Timah Tbk.jpg

Praktik Pertambangan PT Timah Ditaksir Rugikan Negara Rp271 Triliun

Total kerugian akibat kerusakan lingkungan dalam kasus dugaan korupsi tata niaga komoditas timah wilayah Izin Usaha Pertambangan (IUP) PT Timbah Tbk tahun 2015-2022 mencapai Rp271,06 triliun. Angka itu diperoleh dari verifikasi lapangan dan pengamatan menggunakan citra satelit mulai 2015 sampai 2022.
Loading...