Pt Raiz Invest Indonesia
Seiring berkembangnya teknologi digital, kini investasi juga bisa dilakukan melalui berbagai platform seperti aplikasi.

Raiz Invest Fintech Reksadana

Tawarkan Reksa Dana Pendapatan Tetap, Raiz Invest Gandeng Trimegah
PT Raiz Invest Indonesia melakukan kerja sama dengan PT Trimegah Asset Management dalam penjualan reksa dana pendapatan tetap Trimegah Fixed Income Plan (TFIP). Produk reksa dana pendapatan tetap ini nantinya akan dikelola oleh Trimegah dan dipasarkan oleh Raiz Invest sebagai Agen Penjual Reksa Dana (Aperd).

Investasi Reksa Dana Syariah Lewat Aplikasi Raiz Bisa Mulai dari Rp10.000 Saja
PT Manulife Aset Manajemen Indonesia (MAMI) dan PT Raiz Invest Indonesia (RAIZ) resmi meluncurkan aplikasi Raiz untuk investasi reksa dana syariah. Melalui aplikasi ini, investor bisa mulai berinvestasi dengan dana hanya Rp10.000.