Pensiun
Program pensiun dini Pembangkit Listrik Tenaga Uap (PLTU) batu bara, menemui sejumlah ganjalan. Salah satunya dikhawatirkan akan membebani keuangan PT PLN (Persero).

Ilustrasi Pembangkit Listrik Tenaga Uap (PLTU) / Dok. Kementerian ESDM

Sri Mulyani Ungkap Pensiun Dini PLTU Masih Temui Banyak Hambatan
Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Indrawati mengungkapkan, hambatan sulitnya untuk mempensiun dinikan Pembangkit LIstrik Tenaga Uap (PLTU) batu bara.

Program Pensiun Dini PLTU Bisa Dapat Pembiayaan Bank
Saat ini pemerintah terus menggenjot pemensiunajn dini pada Pembangkit listrik Tenaga Uap (PLTU) yang menggunakan batu bara. Otoritas Jasa Keuangan (OJK) menyebut program pensiun dini PLTU bisa mendapat membiayaan hijau atau kredit berkelanjutan.

Pengamat Sebut Transisi Ekonomi Hijau Perlu Didorong Lebih Keras
Transisi energi atau ekonomi berkelanjutan terus didorong pada era kepemimpinan Presiden Joko Widodo (Jokowi). Presiden menyoroti potensi krisis akibat perubahan iklim.