Libur Natal
Seluruh umat kristiani di Indonesia tengah merayakan natal 2024 sebagai salah satu hari keagamaan yang penuh sukacita. Adapun tema Natal 2024 yaitu "Marilah Sekarang Kita Pergi Ke Betlehem". Tema ini berisi pesan tentang kesetiaan dan kesediaan dalam mengikuti panggilan Tuhan.

Hari Natal.

Tradisi Unik Perayaan Natal di Indonesia
Momen Natal menjadi hal yang istimewa di mana seluruh keluarga dan kerabat berkumpul bersama sehingga berbagai tradisi perayaan natal yang unik juga dilakukan sebagai simbol kebersamaan tak terkecuali di Indonesia.

Ternyata Tak Sama, Ini Perbedaan Sinterklas dan Santa Claus
Beberapa orang merasa bingung pada bulan Desember. Bukan karena mereka tidak tahu ke mana harus pergi selama liburan atau bagaimana merayakan Malam Tahun Baru. Kebingungan ini disebabkan oleh dua pria berbaju merah, keduanya dengan janggut putih lebat—yang mendominasi bulan terakhir tahun ini.

13 Promo Makanan dan Minuman Hari Natal 2024
Hari Natal sudah dekat nih. Ada berbagai promo makanan dan minuman saat Natal dari berbagai kedai. Kalian bisa menikmati momen spesial sambil menikmati makan istimewa bersama keluarga dan sahabat dengan diskon tersebut. Apa saja promo makanan dan minuman di hari Natal? Mari simak artikel berikut!