Rekomendasi

Jak Lingko

PT Transportasi Jakarta (Transjakarta) gandeng PT Kereta Api Indonesia (Persero) (KAI) jalin kerja sama untuk meningkatkan pelayanan pelanggan akan kebutuhan transportasi.
E1F3980D-CE23-41C0-A81C-8CA12BF871E7.jpeg

Bank Mandiri Luncurkan E-Money Edisi Jak Lingko

JAKARTA – PT Bank Mandiri (Persero) Tbk. atau Bank Mandiri menggandeng PT Transportasi Jakarta (Transjakarta) meluncurkan e-money khusus edisi Jak Lingko. Jak Lingko sendiri merupakan program transportasi publik terintegrasi yang mencakup 274 rute di 85% wilayah DKI Jakarta. Transportasi ini terintegrasi dengan seluruh moda first mile dan last mile dengan harga Rp5.000,- untuk tiga jam […]

Rute Jak Lingko Kini Sudah Beroperasi Penuh Lho!

Total rute transportasi integrasi Jak Lingko saat ini sebanyak 117 rute. Rute tersebut meliputi 69 rute mikrotrans, 18 rute non BRT (Bus Rapid Transit), 23 rute BRT, dan tujuh layanan khusus tenaga medis.

Loading...