Hari Libur
Kebijakan tersebut diambil dengan tujuan mencegah karyawan Kementerian BUMN agar tidak menjadi malas bekerja.
Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir
Pemerintah Resmi Tetapkan 27 Hari Libur dan Cuti di 2024, Catat Tanggalnya!
Pemerintah resmi menetapkan 27 hari libur dan cuti bersama di tahun 2024 mendatang. Hal itu berdasarkan Surat Keputusan Bersama (SKB) antara Menteri Agama, Menteri Ketenagakerjaan, serta Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor 855 Tahun 2023, Nomor 3 Tahun 2023, dan Nomor 4 Tahun 2023.
Sah! Pilkada Serentak 9 Desember Jadi Hari Libur
JAKARTA – Pemerintah menetapkan pemungutan suara Pilkada serentak pada 9 Desember 2020 sebagai hari libur. Kebijakan itu dikeluarkan dalam Keputusan Presiden (Keppres) Nomor 22 Tahun 2020 yang ditandatangani Presiden Joko Widodo pada 27 November 2020. “Menetapkan hari Rabu tanggal 9 Desember 2020 sebagai hari libur nasional dalam rangka pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur, Bupati dan […]