Hans Kwee
PT Bursa Efek Indonesia (BEI) tengah melakukan pengkajian terkait dengan penerapan kembali sistem auto reject bawah (ARB) seperti semula di masa pandemi.

Pergerakan saham sejumlah perusahaan di layar monitor Gedung Bursa Efek Indonesia (BEI) Jakarta. Foto: Ismail Pohan/TrenAsia

IHSG Rontok, Suku Bunga the Fed hingga Lockdown China Jadi Biang Kerok
Direktur PT Anugerah Investama Hans Kwee mengungkapkan, selain karena momentum libur Lebaran, pelemahan IHSG disebabkan oleh empat faktor utama yang menjadi sentimen negatif dalam pergerakan indeks awal Mei ini.

Bakal Listing di BEI, Mengapa GoTo Diminati Investor?
Ada beberapa faktor yang membuat IPO GoTo dipandang menarik oleh para pelaku pasar.

Tangkal Corona Jilid Dua (Serial 5): Secercah Asa dari Bursa Saham Saat PPKM Darurat
Laporan khusus terkait kasus COVID-19 kembali meroket, bagaimana dampak PPKM Darurat terhadap IHSG dan pasar modal?