Harga Emas Hari Ini

Garuda Indonesia

Garuda Indonesia memangkas rugi bersih 12,1% pada kuartal I-2025 didorong pendapatan charter dan efisiensi operasional. Namun, ekuitas yang masih negatif menandakan tantangan keuangan belum sepenuhnya teratasi.
PT Garuda Indonesia (Persero) Tbk
PT Garuda Indonesia (Persero) Tbk
PT Garuda Indonesia (Persero) Tbk

Garuda Indonesia Angkut 2,4 Juta Penumpang di Kuartal I-2025, Tertinggi dalam Tiga Tahun

Jika dibandingkan dengan kuartal I-2024, jumlah penumpang juga meningkat 10%. Hasil ini menjadi indikasi positif di tengah kerugian yang menimpa perseroan pada tahun buku 2024.
Jangan Salah, Penerbangan domestik Citilink Pindah ke Terminal 1B Mulai 15 Maret 2025

Jangan Salah, Penerbangan domestik Citilink Pindah ke Terminal 1B Mulai 15 Maret 2025

Seluruh penerbangan domestik Citilink akan pindah ke Terminal 1B Bandara Soekarno-Hatta dan penerbangan internasional beralih ke 2F.
Direktur Utama InJourney Maya Watono dan Direktur Niaga Garuda Indonesia Ade R Susardi dalam jumpa pers Kesiapan Infrastruktur BUMN Transportasi Udara di kantor Kementerian BUMN, Jakarta, Kamis (6/3/2025).

Garuda Indonesia Group Siapkan 1,9 Juta Kursi Selama Periode Lebaran 2025

Dalam menyambut mudik lebaran 2025, Garuda Indonesia Group mempersiapkan 1,9 juta kursi untuk menampung animo masyarakat berkumpul bersama keluarga di periode mudik lebaran.