Rekomendasi

Fluktuasi

Perekonomian Indonesia diperkirakan akan tetap stabil pada tahun 2024, dengan pertumbuhan yang diproyeksikan melebihi 5% dan inflasi yang tetap terkendali. Pada tahun 2023, tingkat inflasi Indonesia mencapai 2,61% (yoy), tetap berada dalam rentang target stabil 3±1%.
Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto
Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto (ekon.go.id)
Ilustrasi Kawasan Pusat Bisnis China

China Proyeksikan Pertumbuhan Ekonomi Hingga 5,5 Persen di 2024

Penasihat pemerintah China akan merekomendasikan target pertumbuhan ekonomi untuk tahun depan dengan kisaran 4,5% hingga 5,5% dalam pertemuan tahunan para pembuat kebijakan. Hal ini karena Beijing berusaha menciptakan lapangan kerja dan menjaga tujuan pengembangan jangka panjang tetap berjalan.
Gedung-Gedung di Hong Kong

Dorong Stabilitas Ekonomi, Hong Kong Benahi Kebijakan Sektor Properti

Hong Kong diperkirakan akan mengumumkan bea materai yang lebih rendah untuk beberapa transaksi properti dalam pernyataan kebijakan tahunan pada hari Rabu, 25 Oktober 2023. Hal ini menjadi bagian fokus Hong Kong pada stabilitas ekonomi yang terpukul emigrasi massal dari kota dan kelemahan ekonomi di daratan.
Pencari Kerja Berpartisipasi dalam Bursa Kerja di Seoul

Lapangan Kerja di Korea Tumbuh, Manufaktur Masih Lesu

Pertumbuhan lapangan kerja tahunan di Korea meningkat untuk bulan kedua berturut-turut pada bulan September. Di sisi lain, lapangan kerja di sektor manufaktur mengalami penurunan terbesar dalam lima bulan akibat perlambatan ekonomi.
Loading...