Emiten Ritel
Cushman and Wakefield Indonesia mengungkapkan, selama 2023 hanya ada satu proyek yang selesai dalam sektor ritel di Jakarta.

Potret Kuningan City Mall, pusat perbelanjaan dengan konsep 'Back to Nature' di tengah ibu kota.

Menakar Pergerakan Saham Emiten Ritel di Tengah Kewaspadaan Inflasi
Beberapa emiten ritel telah merilis laporan keuangan kuartal III-2022. Pasalnya, sudah menunjukan pemulihan pasca pandemi COVID-19.

Belanja Mulai Ramai, Mirae Asset Prediksi Emiten Ritel Kena Berkah Lebaran 2022
PT Mirae Asset Sekuritas memprediksi meredanya pandemi COVID-19 yang mengakibatkan semakin melonggarnya pembatasan aktivitas yang dibarengi dengan momentum ekonomi di bulan Ramadan hingga Idul Fitri akan menguntungkan sektor ritel dan emiten.

Erajaya Swasembada Cetak Kenaikan Laba hingga 65,4%, Penjualan Ponsel Melesat di 2021
PT Erajaya Swasembada Tbk (ERAA) telah membukukan pendapatan tahun 2021 dengan perolehan laba yang diatribusikan sebesar Rp1 triliun naik 65,4% year on year (yoy) dari Rp612 miliar.