Lima Bulan, Dana PEN 2021 Baru Terserap Rp183,98 Triliun
Oleh Muhamad Arfan Septiawan | 25 Mei 2021 14:31 WIBRealisasi anggaran program Pemulihan Ekonomi Nasional (PEN) hingga 21 Mei tercatat mencapai 26,3% dari pagu. Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Indrawati mengatakan dana PEN 202 sudah terserap Rp183,98 triliun dari pagu sebesar Rp699,43 triliun.