66 Tahun BCA: Dibesarkan Grup Salim, Dinikmati Grup Djarum
Oleh Ananda Astri Dianka | 21 Februari 2023 13:00 WIBSiapa sangka, BCA yang mulanya adalah pabrik rajut menjelma menjadi bank swasta terbesar dengan kapitalisasi pasar menyentuh Rp1.075 triliun per hari ini