Bareksa
Fitur kolaborasi Bareksa dan Ciptadana Sekuritas menjadi satu-satunya super aplikasi investasi di Indonesia yang terintegrasi seluruh produk investasi termasuk saham.

Bareksa

Genjot Pertumbuhan Ekonomi, OVO dan Bareksa Cetak Talenta Digital Lewat Fintech Academy
OVO dan Bareksa menyadari bahwa peningkatan sektor ekonomi digital harus diiringi oleh peningkatan kualitas sumber daya manusia (SDM) yang bisa memiliki daya saing dengan talenta digital di kawasan regional.

Untuk Ketiga Kalinya, Bareksa Jadi Mitra Distribusi SBN Terbaik versi Kemenkeu
Platform e-investment, PT Bareksa Portal Investasi atau Bareksa.com kembali didapuk sebagai Mitra Distribusi Surat Berharga Syariah Negara Ritel (Midis SBSN) dengan Kinerja Terbaik Kategori Fintech 2021 untuk ketiga kalinya secara berturut-turut dari Kementerian Keuangan

Aplikasi Bibit Hingga Ajaib, Mana yang Paling Aman untuk Pemula ?
Aplikasi-aplikasi berikut dapat membantu investor pemula untuk berinvestasi secara aman dan nyaman dengan layanan rekomendasi instrumen yang tepat hingga informasi perusahaan agar bisa menekan angka kerugian dan memaksimalkan keuntungan.