
Danantara Trust Fund Siap Gaet Filantropi Dunia, Mulai Dekati Bill Gates
Untuk awal tahun ini sebesar US$100 juta akan disetorkan ke Danantara Trust Fund ini. Nantinya, potensi alokasi dana yang disetor ke Danantara Trust Fund dalam lima sampai enam tahun ke depan mencapai US$1 miliar di 2030 atau Rp16,53 triliun

Kehilangan Dividen BUMN Rp90 Triliun, Kemenkeu Siapkan Strategi Penerimaan Baru
Kemenkeu dipastikan tidak akan menerima setoran dividen dari Badan Usaha Milik Negara (BUMN) sebagai bagian dari Penerimaan Negara Bukan Pajak (PNBP) Kekayaan Negara Dipisahkan (KND) pada tahun 2025

Kuartal I-2025, SMRA Terhimpit Beban Keuangan dan Arus Kas Negatif
Kinerja SMRA melemah akibat beban bunga yang melonjak dan arus kas operasi yang berbalik negatif di tengah biaya operasional yang membengkak.

Ekonomi Kuartal I 2025 Melempem, Apindo Usulkan 4 Solusi Agar Tumbuh di Atas 5 Persen
Dalam kondisi ceteris paribus dan tidak ada terobosan program dari pemerintah, dengan pertumbuhan ekonomi kuartal I tahun 2025 sebesar 4,87 persen, akan sulit mencapai pertumbuhan ekonomi di atas 5 persen secara agregat pada akhir tahun.