Rekomendasi

Wisata Yogya

Peserta gowes nantinya melintasi beberapa candi, yaitu Candi Prambanan, Candi Lumbung, Candi Bubrah dan Candi Sewu. Setelah itu, mereka melanjutkan perjalanan bersepeda menuju Candi Borobudur.

Bersepeda sambil wisata di Candi Borobudur hingga Prambanan / Dok. BUMN

Yuk Piknik Sambil Saksikan Sunset di Keraton Ratu Boko!

Kini ada paket piknik di sore hari dengan menyaksikan pemandangan alam matahari tenggelam dan panorama alam sekitar bernama “Boko Picnic” dengan harga mulai dari Rp170.000.

Keluar Masuk Yogyakarta Wajib Rapid Antigen

YOGYAKARTA- Siapapun yang hendak berkunjung ke Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) pada Desember ini diwajibkan menjalani rapid test antigen atau swab PCR. “Bagi mereka yang melaksanakan perjalanan bulan Desember ini, wajib rapid tes antigen atau swab. Jadi mau enggak mau harus dilaksanakan karena itu berlaku di seluruh nasional,” kata Gubernur Daerah Istimewa Yogyakarta Sri Sultan Hamengku […]

Malioboro

Silahkan Berkunjung ke Yogya, Tetapi….

YOGYAKARTA – Yogyakarta siap untuk menyambut wisatawan seiring libur panjang cuti bersama yang akan berlangsung akhir pekan depan. Namun wisatawan yang ingin menghabiskan masa libur panjang akhir Oktober di Kota Gudeg tersebut diminta memastikan diri dalam kondisi sehat yang ditunjukkan dengan membawa identitas kesehatan sebagai upaya mengantisipasi munculnya klaster penularan COVID-19 di masa liburan. “Silahkan […]

Loading...