Rekomendasi

Siloam Hospitals

Sadar ekonomi berkelanjutan memberi dampak yang luas PT Siloam Internasional Hospitals Tbk (SILO) turut andil menerapkan aspek Enviromental, Social Governance (ESG) dalam bisnisnya.

PT Siloam International Hospitals Tbk., rumah sakit milik Grup Lippo. / Siloamhospitals.com

Laba Bersih Siloam Hospital (SILO) Milik Grup Lippo Susut Jadi Rp99,28 Miliar

Emiten rumah sakit PT Siloam International Hospitals Tbk (SILO) melaporkan penurunan laba bersih sebesar 30% pada kuartal I-2022.

Optimistis dengan Prospek RS Siloam, Lippo Karawaci (LPKR) Tambah Kepemilikan Saham SILO Jadi 57,9 Persen

PT Lippo Karawaci Tbk (LPKR) telah menambah kepemilikan saham di PT Siloam International Hospitals Tbk (SILO) sebagai perusahaan yang bergerak di layanan kesehatan yang yang dilakukan pada periode 29 Maret 2022 - 18 April 2022.

Fokus ke Segmen Spesialis, Laba Bersih Tahun 2021 Siloam Hospitals (SILO) Naik 480,32 persen

Emiten rumah sakit PT Siloam Internasional Hospitals Tbk (SILO) berhasil membukukan peningkatan laba bersih yang signifikan yakni naik 480,32% pada tahun 2021 sebesar Rp674,11 dari Rp116,16 miliar di tahun 2020.
Loading...