Rekomendasi

Rugi Bersih

Pada tahun 2021, nilai aset PT Timah mencapai Rp14,6 triliun, kemudian menurun menjadi Rp13 triliun pada tahun 2022, lalu turun menjadi Rp12,85 triliun pada tahun 2023.
Pekerja di PT Timah Tbk.
Pekerja di PT Timah Tbk. (timah.com)
Ilustrasi Aladin .JPG

Kerugian Bersih Bank Aladin Terpangkas 14 Persen Seiring dengan Pendapatan yang Melonjak

Rugi bersih Bank Aladin pada akhir tahun 2023 tercatat sebesar Rp226,74 miliar. Walaupun masih merugi, namun angka kerugian bersihnya menurun 14% dari Rp264,9 miliar yang tercatat pada akhir tahun sebelumnya.
Ilustrasi Fintech Peer to Peer (P2P) Lending alias kredit online atau pinjaman online (pinjol) yang resmi dan terdaftar di Otoritas Jasa Keuangan (OJK), bukan ilegal. Ilustrator: Deva Satria/TrenAsia

Industri Fintech P2P Lending Berbalik Rugi pada Awal 2024

Perbandingan dengan periode yang sama pada tahun sebelumnya menunjukkan perbedaan yang mencolok karena pada Januari 2023, industri ini mencatat laba bersih sebesar Rp50,48 miliar.
Ilustrasi Kimia Farma - Panji 4.jpg

4 Emiten BUMN yang Merugi Sepanjang 2022, Siapa Paling Besar?

Emiten BUMN yang mencatat kerugian sepanjang 2022 antara lain PT Waskita Karya (Persero) Tbk (WSKT), PT Wijaya Karya (Persero) Tbk (WIKA), PT Indofarma (Persero) Tbk (INAF), dan PT Kimia Farma (Persero) Tbk (KAEF).
Loading...