Rekomendasi

Realisasi Pajak

Direktorat Jenderal Pajak (DJP) Kementerian Keuangan (Kemenkeu) mencatatkan, realisasi penerimaan pajak hingga 6 Desember 2022, tembus di angka Rp1.580 triliun.
Ilustrasi Kantor Pajak - Panji 3.jpg
Aktifitas pelayanan di KKP Pratama Tangerang Barat, Jumat 1 Juli 2022. Foto : Panji Asmoro/TrenAsia
Menkeu Sri Mulyani .jpg

Pecah Rekor Setelah 12 Tahun, Penerimaan Pajak Lampaui Target Tembus Rp1.231,87 Triliun

DJP mencatat penerimaan pajak sampai dengan 26 Desember 2021 telah melampaui target APBN 2021 mencapai Rp1.231,87 triliun, atau 100,19% dari target Rp1.229,6 triliun.
pajak pbb

Realisasi Pajak Capai 96,97 Persen Jadi Rp1.192,4 Triliun per 21 Desember

Direktorat Jenderal Pajak (DJP) Kementerian Keuangan menyampaikan bahwa realisasi penerimaan pajak sudah mencapai 96,97% menjadi Rp1.192,36 triliun per 21 Desember 2021.

1,2 Juta Vaksin Sinovac Bebas Pajak Rp50,59 Miliar

JAKARTA – Sebagaimana telah disepakati, pemerintah membebaskan pajak sneilai Rp50,95 miliar untuk 1,2 juta dosis vaksin COVID-19 Sinovac. Nilai impor tersebut ditaksir mencapai US$20,5 juta. “Fasilitas fiskal impor barang yang diperlukan dalam pengadaan vaksin dan pelaksanaan vaksinasi tertuang dalam Peraturan Menteri Keuangan (PMK) Nomor 188/2020,” kata Sri Mulyani Indrawati dalam dalam konferensi pers Kedatangan Vaksin […]

Loading...