Rekomendasi

Pt Pembangunan Perumahan Persero Tbk

Setelah melaporkan laba bersih 2023, saham PTPP diparkir di level Rp520 per saham. Angka tersebut melaju kencang 58 poin dari harga pembukaannya.
fit.png
PTPP
fit.png

PTPP Raup Kontrak Baru Rp4,08 Triliun pada Kuartal I-2023, Tumbuh 32,13 Persen

Emiten konstruksi pelat merah PT Pembangunan Perumahan (Persero) Tbk (PTPP) berhasil membukukan kontrak baru sebesar Rp4,08 triliun sepanjangan kuartal I-2023.

Katalis Positif dari Proyek IKN dan KIT Batang, Saham PTPP Diprediksi Capai Rp870

Analis Mirae Asset Sekuritas Indonesia Sia Nawir menyebut pola pertumbuhan anggaran infrastruktur meningkat. Sejalan dengan itu, nilai kontrak baru dari empat perusahaan konstruksi terbesar juga meningkat secara historis.
fit.png

Kinerja Kinclong, PTPP Raih Laba Bersih Rp210 Miliar di Kuartal III-2022

PT Pembangunan Perumahan (Persero) Tbk atau PTPP meraih kenaikan laba bersih pada kuartal III-2022 sebesar 2,94% dari semula Rp204 miliar menjadi Rp210 miliar.
Loading...