Rekomendasi

Himpunan Pengusaha Muda Indonesia

Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (HIPMI) menggelar kegiatan vaksinasi massal untuk membantu pemerintah mewujudkan herd immunity (kekebalan kelompok). 
Vaksinasi HIPMI.jpg
Ketua DPR RI Puan Maharani saat mengunjungi sentra vaksinasi yang digelar HIPMI di Pasar Ikan Modern Muara Baru Jakarta Utara, Kamis 2 September 2021. Foto : Ismail Pohan/TrenAsia

HIPMI: Salah Satu Bank Konvensional BUMN Perlu Dikonversi Jadi Bank Syariah

JAKARTA – Pemerintah dinilai perlu mengonversi salah satu bank konvensional pelat merah, untuk ikut bergabung dengan PT Bank Syariah Indonesia, entitas hasil merger tiga bank syariah. Hal itu diungkapkan oleh Arief Rosyid Hasan selaku Wasekjen Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (Hipmi). “Jika Indonesia ingin masuk ke dalam Top 10 Bank Syariah Dunia, tidak bisa berhenti di […]

Hipmi Minta KKP Libatkan Asosiasi Hilangkan Praktik Monopoli Ekspor Benih Lobster

Asosiasi menilai praktik monopoli dalam ekspor benih lobster ini juga menggambarkan tata kelola lobster di Indonesia telah rusak dari hulu sampai dengan hilir.

Kasus Pailit Marak di Industri Properti, Ini Bisa Jadi Ancaman Krisis Baru

JAKARTA – Pandemi COVID-19 menghantam kuat sektor properti. Penjualan jeblok dan kasus pailit pun marak terjadi di industri ini. Kondisi buruk ini dinilai dapat menjadi ancaman krisis baru bagi ekonomi nasional. Ketua Bidang Keuangan dan Perbankan Badan Pengurus Pusat (BPP) Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (HIPMI) Ajib Hamdani mengatakan maraknya kasus pailit di sektor properti sempat […]

Loading...