Fintech
PHK Meluas, Risiko Kredit Macet Masyarakat di Fintech dan Multifinance Mengintai
- Meski tekanan ekonomi meningkat, OJK mencatat bahwa profil risiko pada sektor multifinance dan fintech lending masih dalam kondisi terjaga. Per Maret 2025, rasio kredit bermasalah (Non Performing Financing/NPF) gross industri multifinance tercatat turun menjadi 2,71%, sementara di industri fintech lending, tingkat wanprestasi di atas 90 hari (TWP90) tercatat di level 2,77%.

Idham Nur Indrajaya
Author

Ilustrasi kredit perbankan. (Freepik)

Ananda Astridianka
Editor