Harga Emas Hari Ini
Video

Pekerja Pabrik Lakukan Aksi Protes Terhadap Penutupan Akses Tol Jakarta-Cikampek

  • Ratusan pekerja pabrik melakukan aksi protes terhadap penutupan akses Tol Jakarta-Cikampek pada Kamis, 6 Mei 2021. Pekerja tersebut tidak bisa melanjutkan perjalanan ke pabrik di daerah Bekasi dan tertahan di Gerbang Tol Cikarang Barat pagi tadi. Akibatnya, ratusan pekerja tersebut melakuka aksi protes dengan turun ke jalan. Bus-bus tersebut diketahui bukan terjaring razia penyekatan mudik. […]

Pekerja Pabrik Lakukan Aksi Protes Terhadap Penutupan Akses Tol Jakarta-Cikampek