Loading...
Rekomendasi
Industri

Membaik, tetapi Penjualan Eceran Masih Minus

  • JAKARTA – Bank Indonesia (BI) mengklaim penjualan eceran tumbuh membaik secara bulanan. Kendati masih minus, Indeks Penjualan Riil (IPR) November 2020 sebesar -1,2% month-to-month (mtm), lebih baik daripada Oktober 2020 sebesar -5,3% (mtm). “Perbaikan ini ditopang oleh sebagian besar kelompok barang, terutama sandang, bahan bakar kendaraan bermotor, dan suku cadang” kata Kepala Departemen Komunikasi BI […]

<p>Pekerja tengah menyelesaikan pembuatan furniture di PT Funisia Perkasa, Juru Mudi Baru Kecamatan Benda, Kota Tangerang, Banten, Selasa 13 Oktober 2020. Dimasa pandemi walaupun pasar lokal sedikit berkurang namun pemintaan dari pasar ekspor cukup tinggi walaupun terkendala dalam proses pengiriman. Pengusaha berharap agar pemerintah bisa tetap mendukung dan memperhatikan sektor industri ini khususnya dalam hal ekspor produk. Foto: Panji Asmoro/TrenAsia</p>

Pekerja tengah menyelesaikan pembuatan furniture di PT Funisia Perkasa, Juru Mudi Baru Kecamatan Benda, Kota Tangerang, Banten, Selasa 13 Oktober 2020. Dimasa pandemi walaupun pasar lokal sedikit berkurang namun pemintaan dari pasar ekspor cukup tinggi walaupun terkendala dalam proses pengiriman. Pengusaha berharap agar pemerintah bisa tetap mendukung dan memperhatikan sektor industri ini khususnya dalam hal ekspor produk. Foto: Panji Asmoro/TrenAsia

(Istimewa)
banner-https://ik.trn.asia/uploads/2023/06/1687513047238.png
Loading...