Gaya Hidup
Lee Min-ho Donasikan Rp640 Juta untuk Anak-Anak Korban Kekerasan
JAKARTA- Aktor Korea Selatan Lee Min-ho dan MYM Entertainment mendonasikan 50 juta won atau setara Rp640 juta melalui platform donasi PROMIZ kepada organisasi yang fokus pada perlindungan anak-anak yang rentan termasuk masalah kekerasan. Laman Soompi, melaporkan Kamis 31 Desember 2020 melaporkan donasi ini didasari fakta meningkatnya tingkat kekerasan dan pelecehan anak oleh anggota keluarga karena […]

Amirudin Zuhri
Author

Lee Min-ho /Soompi
(Istimewa)