Pasar Modal
Kelolaan Reksa Dana Awal 2021 Naik Tipis Jadi Rp568 Triliun
Dana kelolaan reksa dana yang dijual kepada publik pada periode April 2021 tercatat sebesar Rp568 triliun. Angka ini naik 0,37% secara bulanan dibandingkan dengan Maret 2021 sejumlah Rp565,9 triliun.

Drean Muhyil Ihsan
Author
