Harga emas hari ini
Nasional

Bos Entitas Grup Kalla jadi Tersangka Korupsi Tol MBZ

  • Kejaksaan Agung (Kejagung) menetapkan Direktur Operasional II PT Bukaka Teknik Utama Sofiah Balfas (SB) sebagai tersangka kasus dugaan korupsi pembangunan Tol Jakarta-Cikampek (Japek) Elevated II atau Tol Sheikh Mohammed Bin Zayed (Tol MBZ).
Gerbang Tol Cikampek Utara, Jawa Barat
Gerbang Tol Cikampek Utara, Jawa Barat (Jasa Marga)