Korporasi
Borong Ratusan Ribu Saham, Bos BCA Rogoh Kocek Rp7,7 Miliar
JAKARTA – Mengikuti langkah jajaran direksinya, Presiden Direktur PT Bank Central Asia Tbk (BBCA), Jahja Setiaatmadja melakukan transaksi saham dalam jumlah besar. Menghimpun keterbukaan informasi di Bursa Efek Indonesia, Minggu 11 April 2021, Jahja diketahui membeli saham perseroan secara bertahap sebanyak tujuh kali dalam rentang 1 April 2-21 sampai 7 April 2021. Secara akumulatif, Jahja […]

Ananda Astri Dianka
Author

Presiden Direktur BCA Jahja Setiaatmadja mendukung Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) lewat Gerakan Nasional Bangga Buatan Indonesia (Gernas BBI) 221. / BCA
(Istimewa)