Dunia
AS dan Anggota G7 Bakal Kenakan Sanksi Baru ke Rusia
- Amerika Serikat (AS) dan negara anggota G-7 akan mengenakan sanksi baru dan kontrol ekspor pada Rusia. Hal ini dilakukan terkait dengan Invasi yang dilakukannya pada Ukraina terhitung sejak Februari tahun lalu.

Rizky C. Septania
Author

Presiden Rusia Vladimir Putin (kiri) dan Presiden Amerika Joe Biden. (NPR)

Drean Muhyil Ihsan
Editor