Harga Emas Hari Ini
Nasional

Apa Itu Vasektomi yang Diusulkan Dedi Mulyadi untuk Syarat Bansos?

  • Gubernur Jawa Barat Dedi Mulyadi menyampaikan rencana kebijakan yang mengharuskan vasektomi atau KB pria sebagai salah satu syarat untuk menjadi penerima bantuan sosial bagi masyarakat prasejahtera di wilayahnya. Lalu, apa sebenarnya vasektomi?
Ilustrasi dokter sedang menjalankan operasi.
Ilustrasi dokter sedang menjalankan operasi. (Freepik)