Korporasi
Anak Usaha Energi Mega Persada (ENRG) Raih Pinjaman Rp786,89 Miliar dari Deutsche Bank
- Entitas usaha PT Energi Mega Persada Tbk (ENRG), EMP Bentu Limited akan memperoleh pinjaman sebesar US$55 juta atau setara Rp786,89 miliar (kurs jisdor Rp14.307 per dolar AS) dari Deutsche Bank AG Kantor Cabang Singapura.

Drean Muhyil Ihsan
Author

Blok minyak dan gas milik PT Energi Mega Persada Tbk (ENRG) dari Grup Bakrie / Emp.id
(Istimewa)
Rizky C. Septania
Editor