Loading...
Rekomendasi
Nasional

983 Desa di Indonesia Masuk Kategori Bahaya Narkoba

  • JAKARTA – Badan Narkotika Nasional (BNN) mengungkapkan saat ini ada 983 desa masuk kategori bahaya narkotika, psikotropika, dan obat-obatan terlarang (Narkoba). Untuk itu, BNN menggandeng Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi (Kemendes PDTT) memerangi peredaran narkoba di desa. Kepala BNN Petrus Golose menjelaskan banyak warga desa telah dimanfaatkan untuk menjadi kurir dengan iming-iming uang […]

Loading...